Kerlip bintang di angkasa dan lampu natal malam itu membuat kami merasa kami tidak kemana-mana, kami ada ditempat yang penuh dengan kehangatan.
Langit yang indah, udara yang bersih dan hangatnya suasana keluarga yang diciptakan para sahabat. Doa malam natal mengiringi kebersamaan. Sosok bapak yang hadir menjadi penyemangat baru dalam kerinduan kami akan keluarga, kami ada disini untuk mengisi satu sama lain...
Hiasi warna hidup seperti alam menghiasi langitnya dengan bintang-bintang. Energi semesta mengantarkan kami dalam sebuah perjalanan bersama...
Kami hanya punya satu harapan. Apa yang kami rasakan, apa yang kami lihat, langkah menuju tujuan kami dapat dirasakan oleh banyak orang.
Wujudkan mimpi kami dalam satu rasa yang sama.
"Langkahkan kakimu untuk melihat dan merasakan Alam"
Langit yang indah, udara yang bersih dan hangatnya suasana keluarga yang diciptakan para sahabat. Doa malam natal mengiringi kebersamaan. Sosok bapak yang hadir menjadi penyemangat baru dalam kerinduan kami akan keluarga, kami ada disini untuk mengisi satu sama lain...
Hiasi warna hidup seperti alam menghiasi langitnya dengan bintang-bintang. Energi semesta mengantarkan kami dalam sebuah perjalanan bersama...
Kami hanya punya satu harapan. Apa yang kami rasakan, apa yang kami lihat, langkah menuju tujuan kami dapat dirasakan oleh banyak orang.
Wujudkan mimpi kami dalam satu rasa yang sama.
"Langkahkan kakimu untuk melihat dan merasakan Alam"